Polsek Indrapura bersama Forkopimca dan Warga Gotroy Tutup Tanggul Bocor

- Penulis

Rabu, 11 Januari 2023 - 15:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BATU BARA | Tempotimur.com – Kepolisian Sektor Indrapura Polres Batu Bara bersama Unsur Forkopimca yang terdiri dari Camat DPRD, TNI dan Polri beserta masyarakat melaksanakan gotong royong menutup tanggul aliran sungai Dalu dalu Desa Tanah Tinggi Kecamatan Air Putih Kabupaten Batu Bara yang bocor akibat banjir beberapa waktu lalu, Rabu (11/01/2023)

Kegiatan yang melibatkan sekitar 100 orang warga Desa Suka Raja dan Desa Tanah Tinggi Kecamatan Air Putih dihadiri Staf Khusu Bupati Batu Bara Sahala Nainggolan Kapolsek Indrapura AKP Jonni H. Damanik SH. MH, Camat Air Putih Muliadi, anggota DPRD dari Fraksi PKS Amat Muktas,Personil Koramil 02 AP dan personil Polsek.

Baca Juga  Koordinasi Menuju Penetapan DPT Pemilu 2024

Selain itu turut hadir Staf Dinas PUTR Kab. Batu Bara Anugrah Salam Sitepu dan Kepala Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) Air Putih Dinas Pertanian dan Perkebunan Kabupaten Batu Bara Junita Sitompul serta Kepala Desa Pj. Kepala Desa Tanah Tinggi Sekdes Desa Sekdes Desa Suka Raja.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kepada sejumlah wartawan Unit Polres, Kapolsek Indrapura AKP Jonni H. Damanik SH. MH, menyampaikan, Unsur Forkopimca Kecamatan Air Putih dan masyarakat melakukan gotong royong mengisi pasir kedalam karung untuk menutup dan menimbun tanggul aliran sungai Dalu dalu yang pecah.

Dikatakan nya akibat dampak dari pecahnya tanggul Dusun XII Desa Tanah Tinggi Kecamatan Air Putih mengakibatkan Sungai Dalu dalu Desa Tanah Tinggi Kecamatan Air Putih tidak teraliri air sungai. dikarenakan volume air sungai Dalu dalu masuk mengalir kesungai perkebunan PTPN Kabupaten Simalungun.

Baca Juga  PA Sianida Milik Nicholas Tercatat di Tambang Ilegal Halmahera Selatan

Sementara Aliran sungai Dalu dalu Desa Tanah Tinggi terdapat Pintu Air Sekunder dan Tersier untuk mengaliri air kepersawahan Desa Suka Raja dan Desa Aras akibat ada kebocoran tanggul air tidak teraliri. “Setelah tanggul yang pecah tertutup saat ini air sudah kembali mengalir kesungai Dalu dalu, ” ungkapnya.

(Ham)

Berita Terkait

Gawat!!Jalan Lintas Provinsi di Asahan Nyaris Putus
Pemkab Batu Bara Dukung Program Ketahanan Pangan Presiden Prabowo
Polsek Medang Deras Serukan Antisipasi Geng Motor dan Kejahatan Jalanan di Sekolah Al-Wasliyah
Dukung Program Ketahanan Pangan Lapas Labuhan Ruku Panen Sayur Kangkung
Kenang Jasa Para Pahlawan, Lapas Labuhan Ruku Kanwil Kemenkumham Sumut Gelar Upacara Hari Pahlawan
Rektor Universitas Al Azhar Medan Bantah Keras Tuduhan Pungli Program KIP
Ketua DPRD Akui Peningkatan Jalan Kota dan Kecamatan di Perhatikan Pemda
Kabupaten Murung Raya Pertama Menyelenggarakan Sertifikasi Kompetensi Wartawan Berlisensi BNSP

Berita Terkait

Selasa, 28 Januari 2025 - 21:23 WIB

Gawat!!Jalan Lintas Provinsi di Asahan Nyaris Putus

Kamis, 21 November 2024 - 08:34 WIB

Pemkab Batu Bara Dukung Program Ketahanan Pangan Presiden Prabowo

Senin, 18 November 2024 - 14:47 WIB

Polsek Medang Deras Serukan Antisipasi Geng Motor dan Kejahatan Jalanan di Sekolah Al-Wasliyah

Senin, 11 November 2024 - 23:26 WIB

Dukung Program Ketahanan Pangan Lapas Labuhan Ruku Panen Sayur Kangkung

Minggu, 10 November 2024 - 13:02 WIB

Kenang Jasa Para Pahlawan, Lapas Labuhan Ruku Kanwil Kemenkumham Sumut Gelar Upacara Hari Pahlawan

Berita Terbaru

Pemerintahan

Bupati Asahan Pimpin Rakorpem Bulan Februari 2025

Selasa, 11 Feb 2025 - 18:15 WIB

You cannot copy content of this page