Komisi Informasi Provsu Kunjungi Kabupaten Batu Bara

- Penulis

Selasa, 15 November 2022 - 00:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TEMPO TIMUR

BATU BARA – Komisi Informasi Provinsi Sumatera Utara melakukan kunjungan ke Kabupaten Batu Bara dalam rangka presentase hasil monitoring dan evaluasi keterbukaan informasi publik, Senin (14/11).

Kedatangan tim Komisi Informasi Provinsi Sumatera Utara dipimpin langsung oleh Dr. Abdul Haris selaku ketua disambut Bupati Batu Bara Ir. H. Zahir, M.AP., di Rumah Dinas Bupati, Komplek Tanjung Gading, Kecamatan Sei Suka.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Turut hadir Plt. Sekda Batu Bara Normadeli Siregar, Kepala Dinas Kominfo Batu Bara Edwin Aldrin Sitorus dan Plt. Kepala Dinas Pendidikan Batu Bara Darwinson Tumanggor.

Kabupaten Batu Bara sendiri masuk dalam sepuluh besar kategori kabupaten/kota di Sumatera Utara yang lulus penilaian tim Komisi Informasi Provsu atas keterbukaan informasi publik kepada masyarakat melalui Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID).

Dinas Kominfo selaku PPID Utama di Kabupaten Batu Bara telah memberikan keterbukaan informasi publik kepada masyarakat melalui website-website yang dibangun dan dapat diakses oleh masyarakat umum.

Selain itu juga mudahnya akses informasi, aktual serta cepat kepada masyarakat mendorong Kabupaten Batu Bara masuk dalam daftar sepuluh besar keterbukaan informasi publik yang memadai di Provinsi Sumatera Utara. (DN)

Berita Terkait

4 Tersangka Oknum Polda Sulteng, Lakukan Pembunuhan, Diseriusi Ketum FRN Counter Polri
Waket 1 DPRD Murung Raya Hadiri Musrenbang Kecamatan Laung Tuhup
Dukung Swasembada Pangan Program Presiden, Kapolres Asahan Tanaman Jagung Serentak 1 Juta
Penghujung Masa Jabatan Pj. Bupati Heri Lantik 4 Eselon ll Lingkungan Pemkab Batu Bara
KSJ Berbagi Tali Asih Kepada Anak Yatim Kaum Dhuafa dan Lansia Doakan Bupati Wakil Bupati Terpilih 
Pj. Bupati Heri Apresiasi Petugas Pilkada Serentak 2024 Kabupaten Batu Bara
Penandatanganan Komitmen Bersama, Kalapas: Mari Bersama Wujudkan WBK dan WBBM
Kasi Humas Polres Jajaran Ikuti Pelatihan Photografi Dan Presenter Kehumasan Polda Sumut

Berita Terkait

Sabtu, 25 Januari 2025 - 08:29 WIB

4 Tersangka Oknum Polda Sulteng, Lakukan Pembunuhan, Diseriusi Ketum FRN Counter Polri

Sabtu, 25 Januari 2025 - 00:38 WIB

Waket 1 DPRD Murung Raya Hadiri Musrenbang Kecamatan Laung Tuhup

Jumat, 24 Januari 2025 - 22:19 WIB

Dukung Swasembada Pangan Program Presiden, Kapolres Asahan Tanaman Jagung Serentak 1 Juta

Jumat, 24 Januari 2025 - 21:17 WIB

Penghujung Masa Jabatan Pj. Bupati Heri Lantik 4 Eselon ll Lingkungan Pemkab Batu Bara

Jumat, 24 Januari 2025 - 16:27 WIB

KSJ Berbagi Tali Asih Kepada Anak Yatim Kaum Dhuafa dan Lansia Doakan Bupati Wakil Bupati Terpilih 

Berita Terbaru

DPRD Murung Raya

Waket 1 DPRD Murung Raya Hadiri Musrenbang Kecamatan Laung Tuhup

Sabtu, 25 Jan 2025 - 00:38 WIB

You cannot copy content of this page