Ketua DPC PBL Batubara HUT-RI Ke-77 Apresiasi Polres Batu Bara Berantas Judi

- Penulis

Kamis, 18 Agustus 2022 - 09:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BATU BARA – Ketua DPC Pejuang Bravo Lima Kabupaten Batubara, Provinsi Sumatera utara Vicktor Oktopianus.S.SH mengucapkan Dirgahayu HUT  Kemerdekaan RI ke 77″ Semoga Negara Kesatuan RI Pulih lebih cepat Bangkit Lebih Kuat”, diKantor Bravo Lima diindra pura. Kecamatan Air Putih, Rabu (17/08/2022).

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Mengamati dan tanggapan atas Kinerja Kepolisian resort Batubara dipimpin Kapolres AKBP Jose DC Fernandes, S.IK yang akhir-akhir ini melalui Kasat Reskrim Polres Batu Bara  AKP JH Tarigan, SH tampaknya yang benar-benar-benar mengaminkan perintah Kapolri.

Dan terbukti semenjak diperintahkan langsung terkait pemberantasan judi, pihak Sat Reskrim Polres Batu Bara langsung melakukan penyisiran ketempat-tempat yang diduga lokalisasi perjudian.

Baca Juga  Terima Arahan Presiden RI, TNI AL bersama Polri dan Pemkab Laksanakan Penanaman Mangruve Serentak se Indonesia

Kegiatan itu pun membuahkan hasil, tampak mesin judi tembak ikan dan mesin dindong turut diamankan oleh petugas.

Selain itu, Petugas juga turut mengamankan beberapa tersangka bandar dan juru tulis togel. Tindakan aktifnya tersebut pun spontan mendapatkan respon positif dari elemen masyarakat sekitar.

“Ketua DPC Pejuang Bravo Lima Batu Bara, Vicktor Oktopianus.S.SH menyampaikan: ucapan terimakasihnya kepada Kasat Reskrim Polres Batu Bara dan jajarannya atas pemberantasan judi diwilayah hukumnya.

Menurut Vicktor” Alhamdulillah berdasarkan pengamatan saya, beberapa hari ini untuk wilayah Kabupaten Batu Bara sudah bersih dari judi.

Tentunya saya sangat berterimakasih dan mengapresiasi tindakan positif yang dilakukan oleh Kasat Reskrim dan anggotanya ini.ujarnya.

Baca Juga  Pondok Zikir Tariqat Ahli Syattariyah Desa Simpang Gambus Kembali Terendam

Ketua Bravo yang akrab disapa Vicktor ini  juga berharap dan tegas” menuturkan, agar judi dan sejenisnya ini benar-benar hilang dan tidak tumbuh lagi di daerahnya.

Saya berharap semoga judi dan sejenisnya ini benar-benar hilang dan  tidak tumbuh lagi di daerah kita ini. Karena dengan adanya judi tentu sangat memperburuk perekonomian masyarakat kita. Selain itu juga tentu dapat merusak generasi muda kita.

Maka dari itu sekali lagi” saya sangat mengapresiasi ketegasan Kasat Reskrim Polres Batu Bara,” tegasnya.

Berita Terkait

DPC GRIB Jaya Tanjungbalai & Srikandi Bagi 250 Takjil & Buka Puasa Bersama
Tim F1QR Lanal TBA Amankan 73 PMI di Tanjung Tiram Termasuk Warga Rohingya
Kalapas Labuhan Ruku Hadiri Buka Bersama dengan Danrem 022 Pantai Timur
Kalapas Labuhan Ruku Silaturahmi ke Kantor Bupati Asahan dan Kodim 0208/Asahan.
Pastikan Ketersediaan BBM, LPG dan Beras Bupati Batu Bara Kunjungi SPBU, SPBE dan Kilang Padi
DPP Ferari Mengangkat Dan Memberi Pembekalan Advokad 
Hasan Nasbi Buka Suara Terkait Laporan Penyelenggara Retret ke KPK
Agus Flores: Kesempatan Polri Tabur Keberkahan Dibulan Ramadhan

Berita Terkait

Selasa, 18 Maret 2025 - 12:25 WIB

DPC GRIB Jaya Tanjungbalai & Srikandi Bagi 250 Takjil & Buka Puasa Bersama

Minggu, 16 Maret 2025 - 12:55 WIB

Tim F1QR Lanal TBA Amankan 73 PMI di Tanjung Tiram Termasuk Warga Rohingya

Kamis, 13 Maret 2025 - 23:22 WIB

Kalapas Labuhan Ruku Hadiri Buka Bersama dengan Danrem 022 Pantai Timur

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:19 WIB

Kalapas Labuhan Ruku Silaturahmi ke Kantor Bupati Asahan dan Kodim 0208/Asahan.

Rabu, 12 Maret 2025 - 10:13 WIB

Pastikan Ketersediaan BBM, LPG dan Beras Bupati Batu Bara Kunjungi SPBU, SPBE dan Kilang Padi

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page