Satres Narkoba Polres Batu Bara Amankan 45 Orang Pengedar dan Pengguna Narkoba

- Penulis

Senin, 25 November 2024 - 14:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Batu Bara — Satuan Reserse (Satres) Narkoba Polres Batu Bara telah mengamankan 45 orang tersangka pengedar dan pengguna narkotika jenis shabu-shabu dan pil exstasi.

Dari semua tersangka, terdapat 4 orang wanita, 31 orang pengedar 14 orang pengguna. Pelaku diamankan sejak 21 Oktober hingga 25 November dengan barang bukti sebanyak 140 gram Shabu, 79,58 gram ganja kering dan 15 butir pil exstasi.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kepada tersangka dapat dikenakan pasal 114 ayat 2 undang-undang narkotika nomor 35 tahun 2009.

Masing-masing dari mereka ini diamankan dari tempat dan waktu yang berbeda.

Hal tersebut dipaparkan Kapolres Batu Bara AKBP Taufik Hidayat Thayeb SH., SIK di dampingi Kasat N

Baca Juga  3 Pelaku Suruhan Bandar Narkoba Pengniaya Wartawan Ditangkap Polda Sumut

arkoba AKP Fery Kusnadi SH.MH beserta jajaran saat mengadakan Pres Realise di Mapolres Batu Bara, Senin (24/11/24) pagi.

Lanjut Kapolres, pemberantasan Narkoba di tengah-tengah msyarakat adalah salahsatu Program pusat Presiden RI Prabowo Subianto, Panglima TNI dan Kapolri dalam pemberantasan Narkotika.

(Red)

Berita Terkait

Warga Menjerit Ngurus Pajak Kenderaan Di Samsat Kisaran Dipersulit
Miris!!! Bendera kusam Dan Robek Terus Berkibar di Depan Kantor Samsat Kisaran
PT. Padasa Enam Utama Serobot dan Rusak Tanaman Warga
LSM GEMAKO Gelar Aksi Di Kantor Bupati Asahan Tuntut Manager PT Bridgeston Aek Tarum Dicopot
Rekanan Dinas PUTR Asahan Tak Lunasi Gaji Karyawan, Akan Dilaporkan ke Polisi
Ahli Waris Laporkan Oknum Penjual Tanah Pusaka Di Jalan Kartini Ke Polres Asahan
Polres Ngada Konferensi Pers Kasus Pengeroyokan di Watukapu, Begini Penjelasan Kapolsek
Lapas Banyuwangi Gagalkan Upaya Penyelundupan Handphone Diselipkan dalam Roti

Berita Terkait

Sabtu, 25 Januari 2025 - 11:52 WIB

Warga Menjerit Ngurus Pajak Kenderaan Di Samsat Kisaran Dipersulit

Jumat, 24 Januari 2025 - 11:12 WIB

Miris!!! Bendera kusam Dan Robek Terus Berkibar di Depan Kantor Samsat Kisaran

Jumat, 24 Januari 2025 - 07:50 WIB

PT. Padasa Enam Utama Serobot dan Rusak Tanaman Warga

Selasa, 21 Januari 2025 - 19:12 WIB

LSM GEMAKO Gelar Aksi Di Kantor Bupati Asahan Tuntut Manager PT Bridgeston Aek Tarum Dicopot

Minggu, 19 Januari 2025 - 12:13 WIB

Rekanan Dinas PUTR Asahan Tak Lunasi Gaji Karyawan, Akan Dilaporkan ke Polisi

Berita Terbaru

DPRD Murung Raya

Waket 1 Dewan Apresiasi Musrenbang Kecamatan Tanah Siang Selatan

Sabtu, 25 Jan 2025 - 15:39 WIB

You cannot copy content of this page