Walikota Tanjungbalai Pimpin Rakorpem

- Penulis

Rabu, 10 Mei 2023 - 18:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANJUNGBALAI – Wali Kota Tanjungbalai H Waris Tholib SAg MM memimpin Rapat Koordinasi Pemerintah (Rakorpem), di Aula II Thamrin Munthe Lantai 3 Kantor Walikota Tanjungbalai, Selasa (9/3)

Adapun Pembahasan Rakorpem kali ini diantaranya persiapan Hari Raya Idul Adha, Aplikasi yang dikelola Pemkot Tanjungbalai
dan pengelolaan keuangan daerah.

Walikota dalam penyampaiannya mengharapkan OPD mempercepat kegiatan yang bersifat pengadaan barang dan jasa serta seluruh proyek.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu ia juga berharap pengelolaan sampah di Tanjungbalai sebagian wewenang dilimpahkan kepada para Camat.

Adapun OPD dan Bagian yang menyampaikan tindak lanjut terkait pembahasan yaitu BPKPAD, Diskominfo dan Kesra.(tfq)

Baca Juga  Bunda PAUD Batu Bara Hadiri Jambore ke-2 Himpaudi

Berita Terkait

Sambut Isra’ Mi’raj dan Bulan Suci Ramadhan, Lapas Kelas IIA Labuhan Ruku Adakan Perlombaan
Bupati Hery dan Kejari Manggarai Teken MoU di Bidang Perdata dan Tata Usaha Negara
Kecamatan Meranti Melaksanakan Musrembang Secara Khidmat
Bapenda Batu Bara Sosialisasi Opsen PKB dan BBKB
Lapas Kelas IIA Labuhan Ruku Perkuat Sinergitas dengan BNNK Batu Bara
Kalapas Labuhan Ruku Bagikan 93 Paket Sembako
Bupati Asahan Terima Audiensi Kepala Kantor Perwakilan Bank Indonesia Pematang Siantar
Bupati Asahan Pimpin Rakorpem Bulan Februari 2025

Berita Terkait

Jumat, 14 Februari 2025 - 20:43 WIB

Sambut Isra’ Mi’raj dan Bulan Suci Ramadhan, Lapas Kelas IIA Labuhan Ruku Adakan Perlombaan

Jumat, 14 Februari 2025 - 16:25 WIB

Bupati Hery dan Kejari Manggarai Teken MoU di Bidang Perdata dan Tata Usaha Negara

Kamis, 13 Februari 2025 - 19:49 WIB

Kecamatan Meranti Melaksanakan Musrembang Secara Khidmat

Kamis, 13 Februari 2025 - 17:10 WIB

Bapenda Batu Bara Sosialisasi Opsen PKB dan BBKB

Kamis, 13 Februari 2025 - 00:05 WIB

Lapas Kelas IIA Labuhan Ruku Perkuat Sinergitas dengan BNNK Batu Bara

Berita Terbaru

News

Lapas Labuhan Ruku Razia Gabungan di Blok Hunian

Selasa, 18 Feb 2025 - 07:55 WIB

You cannot copy content of this page