UNPAB Medan Bagikan Kurma Untuk Mitra-Kerjanya

- Penulis

Selasa, 28 Maret 2023 - 08:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MEDAN | TEMPO TIMUR – Universitas Panca Budi Medan di bulan suci ramadhan 1444 H ini, melalui Rektor  Universitas Panca Budi Dr. H. Muhammad Isa Indrawan, SE., MMmembagikan kurma  berbuka puasa untuk mitra-mitra kerja. Salah satunya kepada Media Sumut24 Group  dengan memberikan tiga kotak kurma, untuk takjil berbuka puasa, Selasa (28/3).

Rektor UNPAB Dr. H. Muhammad Isa Indrawan, SE., MM mengatak pembagian Kurma kepada mitra-mitra kerja adalah merupakan kegiatan rutin setiap tahun ketika bulan Ramadhan agar kita bisa bersama-sama menjalankan puasa ramadhan dengan lancar serta diridhoi oleh Allah SWT.

” Keluarga besar Universitas Panca Budi mengucapkan selamat menjalankan ibadah puasa ramadhan 1444 H. Dan semoga dibulan penuh berkah ini , kita selalu mendapat ridhonya, ” kata Mhd Isa Indrawan. 

Baca Juga  Puluhan Wartawan Rapat Kordinasi Terkait Rencana SKW Perdana Di Murung Raya

Sementara itu CEO SUMUT24 Group Rianto Ahgly SH mengatakan, terima kasih atas bantuan civitas akademika Panca Budi Medan, semoga Panca Budi terus jaya dan Semoga Rektor beserta jajaran diberikan kesehatan oleh Allah SWT. 

 ” Semoga kerjasama sebagai mitra selama ini dapat terus terjalin dengan baik sebagaimana harapan kita semua,” pungkas Anto Genk panggilan akrabnya yang juga Ketua Jaringan Media Siber Sumut ini.
(Red)

Berita Terkait

Wacana Sekolah 5 Hari, Berlaku Tahun Ajaran 2026/2027, Ini Kata Plt Kadis Pendidikan Asahan
Sukseskan Program Beasiswa SDM Kelapa Sawit, Wabup Batu Bara: Belajar Giat Jangan Sia-siakan Kesempatan
SMA Negeri 1 Manokwari Gelar Perkemahan Pramuka dan PMR untuk Perkuat Pembinaan Karakter Siswa
Apresiasi Putusan MK Soal Pendidikan Gratis, Desie Christhyana: Gratis dan Mutu Pendidikan Harus Dijaga!
Mengaplikasikan Kompetensi, SMK 5 Tanjungbalai Buka Jasa Servis ringan Sepeda Motor
Wakil Bupati Asahan Serahkan BPJS Kesehatan Gratis dan KIP di Kecamatan Air Batu dan 7 Kecamatan lainya
Sambut Indonesia Emas, Bupati Batu Bara: Perlu SDM Cerdas dan Inovatif dengan Kerja Sama antar Masyarakat dan Pemerintah
Bupati Batu Bara Hadiri Pelatihan Peningkatan Kompetensi Kepala Sekolah

Berita Terkait

Rabu, 11 Juni 2025 - 19:33 WIB

Wacana Sekolah 5 Hari, Berlaku Tahun Ajaran 2026/2027, Ini Kata Plt Kadis Pendidikan Asahan

Rabu, 11 Juni 2025 - 14:46 WIB

Sukseskan Program Beasiswa SDM Kelapa Sawit, Wabup Batu Bara: Belajar Giat Jangan Sia-siakan Kesempatan

Kamis, 5 Juni 2025 - 23:25 WIB

SMA Negeri 1 Manokwari Gelar Perkemahan Pramuka dan PMR untuk Perkuat Pembinaan Karakter Siswa

Selasa, 3 Juni 2025 - 14:54 WIB

Apresiasi Putusan MK Soal Pendidikan Gratis, Desie Christhyana: Gratis dan Mutu Pendidikan Harus Dijaga!

Sabtu, 24 Mei 2025 - 16:01 WIB

Mengaplikasikan Kompetensi, SMK 5 Tanjungbalai Buka Jasa Servis ringan Sepeda Motor

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page