Pastikan Wilayah Bebas Narkoba, Sat Polairud Perketat Patroli Perairan Kota Tanjungbalai

- Penulis

Jumat, 17 Januari 2025 - 18:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

 

Tanjungbalai — Guna mencegah masuknya barang ilegal melalui perairan menggunakan kapal, Satpol Airud Polres Tanjungbalai terus meningkatkan penjagaan perairan dengan memonitoring keluar masuk kapal.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Patroli perairan ini menggunakan Kapal Patroli II – 2027 berlangsung pada hari Kamis 16 Januari 2024 dimulai sekira Pukul 14.50 Wib.

Kapolres Tanjungbalai AKBP. Yon Edi Winara SH. SIK. MH melalui Kasat Polairud AKP. M Tanjung SH mengatakan, “Patroli yang dilaksanakan personil bertujuan untuk menjaga keamanan wilayah perairan kota Tanjungbalai tercegah dari masuknya barang yang melanggar aturan hukum seperti narkoba.

Dalam kegiatan tersebut, personel melakukan pemeriksaan terhadap kapal yang dicurigai membawa PMI, penyalahgunaan BBM, Lundup, barang ilegal/barang yang di larangan keluar/masuk melalui perairan Tanjung Balai. “Ucap Kasat.

Baca Juga  Unras Masa PPNSU Bersama PC.IKNU Minta Hentikan aktivitas Pukat Trawl

Lanjut Kasat,
“Personel mengejar satu kapal yang tidak memilik nama dan tanpa tanda selar dan menghentikan diposisi / koordinat N 2° 59′ 36.2076″
E 99° 49′ 28.5888” dinakhodai Norlen, dari hasil pemeriksaan kapal tersebut bermuatan ikan dan tidak ada di jumpai barang barang yang ilegal ataupun melanggar hukum.

“Terhadap Nakhoda kapal personil menghimbau untuk melengkapi dokumen kapalnya, sebelum berlayar terlebih dahulu cek mesin pastikan baik dan cek body kapal tidak ada yang bocor serta pastikan situasi cuaca dalam keadaan baik, selama berlangsungnya kegiatan patroli tidak ditemukan pelanggaran hukum, situasi aman dan kondusif. “Pungkas Kasat.

(Tfq)

Berita Terkait

Kasat Narkoba AKP Dr. Fery Mutasi Jabatan Sebagai Kanit 4 Subdit 1 Direktorat Narkoba Polda Sumut 
Rikkes Berkala 2025 di Polres Batu Bara, Kapolres: Kesehatan Personel Prioritas Kami
Sat Lantas Polres Batu Bara Tutupi Lobang Jalan
Polres Murung Raya Gelar Operasi Keselamatan Telabang 2025
Dukungan Program Presiden, Polsek Labuhan Ruku Giat Ketahanan Pangan
Pesta Tapai 2025 Resmi Dibuka, Tradisi 265 Tahun yang Perkuat Ekonomi UMKM Batu Bara
Polres Batu Bara Cek Lahan Jagung untuk Dukung Ketahanan Pangan
Satuan Lalu Lintas Polres Batu Bara, Laksanakan Pengamanan dan Pengaturan jalan

Berita Terkait

Selasa, 11 Februari 2025 - 11:34 WIB

Kasat Narkoba AKP Dr. Fery Mutasi Jabatan Sebagai Kanit 4 Subdit 1 Direktorat Narkoba Polda Sumut 

Selasa, 11 Februari 2025 - 08:13 WIB

Rikkes Berkala 2025 di Polres Batu Bara, Kapolres: Kesehatan Personel Prioritas Kami

Senin, 10 Februari 2025 - 18:15 WIB

Polres Murung Raya Gelar Operasi Keselamatan Telabang 2025

Senin, 10 Februari 2025 - 13:52 WIB

Dukungan Program Presiden, Polsek Labuhan Ruku Giat Ketahanan Pangan

Minggu, 9 Februari 2025 - 15:44 WIB

Pesta Tapai 2025 Resmi Dibuka, Tradisi 265 Tahun yang Perkuat Ekonomi UMKM Batu Bara

Berita Terbaru

Pemerintahan

Bupati Asahan Pimpin Rakorpem Bulan Februari 2025

Selasa, 11 Feb 2025 - 18:15 WIB

You cannot copy content of this page