Bupati Zahir Letakkan Batu Pertama Pembangunan Mushola di Pulau Sejuk

- Penulis

Sabtu, 20 Mei 2023 - 02:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BATU BARA – Bupati Batu Bara Ir. H. Zahir, M.AP., melakukan peletakan batu pertama pembangunan Mushola H. OK Abdul Jalil yang akan berdiri di tengah Komplek Perumahan Komunitas, Desa Pulau Sejuk, Kecamatan Datuk Lima Puluh, Jum’at (19/05/2023).

Turut mendampingi Bupati Zahir Ketua Kadin Batu Bara OK Faizal, Camat Datuk Lima Puluh Wahidin Kamal dan Kepala Desa Pulau Sejuk Siswanto.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bupati Zahir meletakkan Batu pertama seraya berdoa kelak pembangunan mushola dapat berjalan dengan baik. Kemudian diikuti oleh Ketua Kadin Batu Bara OK Faizal, Camat Datuk Lima Puluh, Kades Pulau Sejuk dan tokoh masyarakat.

Selain meletakkan batu pertama, Bupati Zahir juga hadir untuk melakukan Doa bersama yang diikuti oleh seluruh warga komplek perumahan, Ketua MUI Kecamatan Datuk Lima Puluh dan tokoh pemuda serta tokoh masyarakat.

Baca Juga  Walikota Tanjungbalai Melakukan Safari Dakwah Ramadhan di Musala Al Jamiatul Ikhlas

Bupati Zahir mengatakan pembangunan rumah ibadah sangat besar manfaatnya untuk masyarakat Kabupaten Batu Bara guna meningkatkan ketaqwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mendorong masyarakat yang religius.

Mushola H. OK Abdul Jalil ini mengambil nama dari orang tua dari Bupati Zahir dengan persetujuan bersama masyarakat sebagai ucapan doa dan rasa syukur. (red)

Berita Terkait

Walikota dan Wakil Walikota Tanjungbalai Periksa Seluruh Kendaraan Dinas
Lapas Jember Panen Kangkung Untuk Penuhi Ketahanan Pangan
Turut Meriahkan Ramadhan, Bupati Batu Bara Buka Bazar Ramadhan Fair
Upacara HKN, Pj. Bupati Heri Wahyudi Sampaikan Salam Perpisahan
Pemkab Batu Bara Terima Kunjungan Kepala Wilayah Taspen Medan
Jepang Komitmen Mendukung Program Makan Bergizi Anak-anak Indonesia
Apel Perdana di 2025, Pj. Bupati Heri Imbau ASN Tingkatkan Pelayanan
Pj. Bupati Heri Wahyudi Tinjau Pos Pam Nataru di Simpang Sei Suka

Berita Terkait

Selasa, 11 Maret 2025 - 11:10 WIB

Walikota dan Wakil Walikota Tanjungbalai Periksa Seluruh Kendaraan Dinas

Jumat, 7 Maret 2025 - 21:41 WIB

Lapas Jember Panen Kangkung Untuk Penuhi Ketahanan Pangan

Jumat, 7 Maret 2025 - 18:00 WIB

Turut Meriahkan Ramadhan, Bupati Batu Bara Buka Bazar Ramadhan Fair

Senin, 17 Februari 2025 - 15:42 WIB

Upacara HKN, Pj. Bupati Heri Wahyudi Sampaikan Salam Perpisahan

Kamis, 16 Januari 2025 - 15:59 WIB

Pemkab Batu Bara Terima Kunjungan Kepala Wilayah Taspen Medan

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page