Pemkot Tanjungbalai Tertibkan Pedagang Pasar Suprapto

- Penulis

Rabu, 10 Mei 2023 - 17:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANJUNGBALAI – Pemerintah Kota Tanjungbalai melalui Dinas Perhubungan melaksanakan penertiban bagi pedagang sekaligus penertiban lalu lintas. Operasi penertiban bertitik di Pasar Suprapto atau Pajak Stasiun, Selasa (09/05) pagi.

Pantauan awak media kegiatan juga didukung oleh Badan Koordinasi Ketertiban Lalu Lintas (Bakortiblantas) yakni staf dan jajaran personel dari unsur Satlantas Polres, Satpol PP dan Anggota Koramil.

Sebelum dilaksanakannya operasi tersebut terlebih dahulu menggelar Apel Gabungan di Kantor Dinas Perhubungan yang dipimpin langsung oleh Kepala Dinas, Amran Sanusi Rambe.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Adapun kegiatan yang dilaksanakan antara lain yaitu memberikan tanda-tanda garis batas pedagang yang boleh berjualan, pedagang juga harus menertibkan tenda yang memakan bahu jalan dan menertibkan petugas parkir liar dan tempat yang dilarang untuk parkir terutama di depan.(tfq)

Baca Juga  Sukseskan Pemilu 2024, Pemkot Siap Mendukung KPUD Tanjungbalai

Berita Terkait

Bupati Asahan Terima Audiensi Kepala Kantor Perwakilan Bank Indonesia Pematang Siantar
Bupati Asahan Pimpin Rakorpem Bulan Februari 2025
Temu Pamit Bupati Asahan Dengan Aparatur Kecamatan Meranti
Pj. Bupati dan Bupati Batu Bara Kunjungi Korban Kebakaran
Camat Lurah dan Kepala Desa se-Kecamatan Talawi Ikuti Penerangan Hukum
Perkuat Tusi Pengamanan, Kalapas Pimpin Rapat Dinas Pengamanan
Tingkatkan Sinergitas Antar Instansi Kalapas Labuhan Ruku Jelas llA Labuhan Ruku Kunjungi Kapolres Asahan
Lapas Labuhan Ruku Sambangi Pengadilan Negeri Kisaran

Berita Terkait

Selasa, 11 Februari 2025 - 18:19 WIB

Bupati Asahan Terima Audiensi Kepala Kantor Perwakilan Bank Indonesia Pematang Siantar

Selasa, 11 Februari 2025 - 18:15 WIB

Bupati Asahan Pimpin Rakorpem Bulan Februari 2025

Senin, 10 Februari 2025 - 20:49 WIB

Temu Pamit Bupati Asahan Dengan Aparatur Kecamatan Meranti

Sabtu, 8 Februari 2025 - 11:52 WIB

Pj. Bupati dan Bupati Batu Bara Kunjungi Korban Kebakaran

Jumat, 7 Februari 2025 - 13:19 WIB

Camat Lurah dan Kepala Desa se-Kecamatan Talawi Ikuti Penerangan Hukum

Berita Terbaru

Pemerintahan

Bupati Asahan Pimpin Rakorpem Bulan Februari 2025

Selasa, 11 Feb 2025 - 18:15 WIB

You cannot copy content of this page