Bupati Batu Bara Zahir Terima Audiensi PGRI

- Penulis

Sabtu, 19 November 2022 - 06:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TEMPO TIMUR

BATU BARA – Bupati Batu Bara Ir. H. Zahir, M.AP., menerima audiensi pengurus Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) dan panitia HUT PGRI di Rumah Dinas Bupati, Komplek Perumahan Inalum, Kecamatan Sei Suka, pada Jum’at (18/11) malam.

Dalam audiensi yang dihadiri Plt. Kadis Pendidikan Batu Bara Darwinson Tumanggor ini, para pengurus PGRI membahas mengenai serangkaian kegiatan dalam memeriahkan perayaan HUT ke-77 PGRI.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Nantinya dalam HUT PGRI akan diadakan berbagai macam lomba yaitu gerak jalan, lagu Mars Batu Bara dan Mars PGRI, lomba pantun, lomba puisi, pidato dan aku belajar, yang akan di laksanakan pada tanggal 22 November 2022.

Baca Juga  Petugas Lapas Labuhan Ruku Menggelar Rapat Evaluasi Kinerja 2023 dan Rencana Kinerja Tahun 2024

Di puncak acara nantinya seluruh guru di Kabupaten Batu Bara akan merayakan puncak HUT PGRI ini di Hotel Singapore Land Kecataman Sei Balai pada 29 November mendatang.

Dalam arahannnya Bupati Zahir mengatakan perayaan HUT PGRI ini agar dilaksanakan semeriah mungkin dan menghadirkan guru-guru di Kabupaten Batu Bara karena ini merupakan Hari Guru.

“Dan nanti saya akan menghadiri pada rangkaian kegiatan perlombaan dan di puncak HUT PGRI Batu Bara,” ucap Bupati Zahir.

Selanjutnya pada audiensi ini panitia HUT PGRI menyerahkan 1000 kaos untuk peserta gerak jalan yang di serahkan langsung secara simbolis kepada Bupati Batu Bara. (DN)

Berita Terkait

Sekda Murung Raya Sambut Kedatangan Danrem 102/Pjg di Bandara Dirung
Bupati Batu Bara Bahar Terima Kunjungan Kerja Komisi VIII DPR RI
Kepsek di Asahan Keluhkan Poster Presiden di Dan Wakil Presiden Jual “Fantastis” Ditetapkan 400 ribu
Bupati Takalar Luncurkan Program “Poindes” di Tanakeke, Solusi Atasi Akses Internet Susah!
Dugaan Korupsi Kesra Kaur, Proses Hukum Dipertanyakan Pelapor
Paradoks Indonesia Dalam Pandangan Prabowo Subianto
Buka Bersama Lapas Labuhan Ruku, Kakanwil Ditjenpas Sumut Berbagi Sembako  
Organisasi Sejuta Berita Polisi, Selalu Bagi Takjil Se Indonesia Guna Mendukung 3 Program Kapolri, Apa itu?

Berita Terkait

Minggu, 23 Maret 2025 - 00:01 WIB

Sekda Murung Raya Sambut Kedatangan Danrem 102/Pjg di Bandara Dirung

Sabtu, 22 Maret 2025 - 18:14 WIB

Bupati Batu Bara Bahar Terima Kunjungan Kerja Komisi VIII DPR RI

Sabtu, 22 Maret 2025 - 10:54 WIB

Kepsek di Asahan Keluhkan Poster Presiden di Dan Wakil Presiden Jual “Fantastis” Ditetapkan 400 ribu

Sabtu, 22 Maret 2025 - 10:41 WIB

Bupati Takalar Luncurkan Program “Poindes” di Tanakeke, Solusi Atasi Akses Internet Susah!

Jumat, 21 Maret 2025 - 19:15 WIB

Paradoks Indonesia Dalam Pandangan Prabowo Subianto

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page