Musda JMSI Sumut, Chairum Lubis Terpilih Sebagai Ketua

- Penulis

Senin, 19 Juni 2023 - 13:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMUT | TEMPO TIMUR – Musyawarah Daerah Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) Sumut melahirkan kepemimpinan baru, Chairum Lubis SH berhasil kantongi 3 suara pengurus cabang Batu Bara, Siantar dan Simalungun yang digelar di Hotel Grand Inna, Senin (19/6/2023).

Ditetapkannya Chairum Lubis sebagai Ketua Pengda JMSI Sumut berdasarkan hasil perolehan suara terbanyak dari 5 pemegang suara yaitu dari pengurus pusat, pengurus daerah Sumut, serta Ketua Pengcab Kabupaten Kota.

Dalam hasil Musda tersebut ditetapkan langsung oleh Pimpinan Sidang tetap, yaitu perwakilan DPP, Ir Abdul Rasyid, Pengda, Joko dan Pengcab Lilik Riadi Dalimunthe.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Seusai musda digelar, Kata Rasyid, dari penjaringan itu ada 2 calon yakni Chairum Lubis SH dan Aulia Andri dengan metode pemilihan terbuka dan demokrasi.

“Pemilihannya demokrasi dan lancar tanpa ada hambatan dan sebagian pemilik suara memilih Chairum Lubis SH yang mempunyai loyalitas untuk memajukan JMSI Sumut ke daerah – daerah,” Papar Abdul Rasyid.

“Jadi musda ini sah dan surat ini dibawa ke pusat dan DPP JMSI yang memutuskan, Kita kawal pemilihan Musda I Pengda JMSI Sumut di Medan ini,” Sambung Rasyid.

Mengenai adanya yang protes dan nyaris ricuh, Abdul Rasyid mengaku itu hal yang biasa untuk menyampaikan pendapatnya.

“Kita menjalankan tugas sebagai pimpinan sidang sesuai dengan aturan yang ada rencana tata tertib musyawarah Daerah I JMSI Sumut Tahun 2023,” Tuturnya.

Ketua JMSI Sumut terpilih Chairum Lubis SH, mengatakan, kedepan JMSI Sumut terus berusaha dan bergerak cepat menampung aspirasi Kawan – kawan daerah dan memfasilitasi untuk segera di faktual kan dan di Verifikasi Dewan Pers.

“Selain itu JMSI Sumut juga akan membuat UKW bekerjasama dengan Dewan Pers untuk pengurus Sumut dan darah yang belum UKW,”Katanya.

Ditambahkannya, demi kemajuan, JMSI Sumut harus lebih berwarna dan berkolaborasi dengan Forkopimda.

“Bantu saya sebagai JMSi Sumut, tanpa adan dukungan saya sebagai Ketua JMSI Sumut Sia-sia,”Tegasnya.

(Red)

Berita Terkait

Terkait Anak Hilang Sudah Kembali, Begini Penjelasan Ketua KPAD
Pendampingan Hukum, PW-FRN Counter Polri Sulsel Gandeng LBH Suara Panrita Keadilan
Lagi Tenar Fast Respon, DPR RI Sebut Ketumnya Perlu Seriusi Jadi Pengacara Polisi Bermasalah
Counter Polri Dilihat Digoogle Dikuasai FRN, Sekarang KTA Dikeluarkan Berdasarkan Prestasi
KPAD Batu Bara Audiensi Dengan Ketua DPRD Bahas Persoalan Hak Anak
Berhasil Ungkap Sejumlah Kasus Narkoba, Ketum PW-FRN Apresiasi AKP Dr. Fery Kusnadi
PWRI Aceh Utara: Warga Dusun Seupeng Butuh Keadilan Dan Kepastian, Oknum Wartawan Jangan Berlagak Seperti Kuasa Hukum
Audiensi Bagian Humas Dan CSR, Ketua HNSI Sebut PT. Inalum Banyak Bantu Nelayan

Berita Terkait

Senin, 17 Februari 2025 - 20:55 WIB

Terkait Anak Hilang Sudah Kembali, Begini Penjelasan Ketua KPAD

Senin, 17 Februari 2025 - 15:37 WIB

Pendampingan Hukum, PW-FRN Counter Polri Sulsel Gandeng LBH Suara Panrita Keadilan

Kamis, 6 Februari 2025 - 10:45 WIB

Lagi Tenar Fast Respon, DPR RI Sebut Ketumnya Perlu Seriusi Jadi Pengacara Polisi Bermasalah

Senin, 3 Februari 2025 - 19:52 WIB

Counter Polri Dilihat Digoogle Dikuasai FRN, Sekarang KTA Dikeluarkan Berdasarkan Prestasi

Kamis, 30 Januari 2025 - 17:20 WIB

KPAD Batu Bara Audiensi Dengan Ketua DPRD Bahas Persoalan Hak Anak

Berita Terbaru

News

Lapas Labuhan Ruku Razia Gabungan di Blok Hunian

Selasa, 18 Feb 2025 - 07:55 WIB

You cannot copy content of this page